Kerjasama Riset
Kerjasama Riset
Untuk meningkatkan kualitas dan pemanfaatan hasil penelitian, kerjasama riset antar lembaga sangat diperlukan.
Denpasar Institute sebagai Lembaga Riset & Pengembangan SDM membuka ruang kerjasama riset dengan berbagai lembaga ataupun secara perseorangan.
Kerjasama riset yang dapat dilaksanakan bersama mencakup riset terkait isu dan topik kebijakan publik, demografi, sosial-budaya, pendidikan, pariwisata, ekonomi, lingkungan, teknologi informasi, kesehatan masyarakat dan isu sejenis lainnya. Hasil riset dapat disinergikan dengan kebutuhan lembaga dan industri.
Tujuan kerjasama riset dari Denpasar Institute adalah:
Kerjasama riset ini didasarkan atas kepentingan untuk bertumbuh bersama dalam menangani berbagai persoalan melalui pendekatan ilmiah yang berbasis riset.
untuk rincian biaya, klik link ini
Hubungi kami untuk kerjasama riset yang saling menguntungkan